Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober 7, 2017

MARIA ECIK: Menjadi Mahasiswi Bahasa Indonesia dan Sastra

Gambar
MARIA ECIK: Menjadi Mahasiswi Bahasa Indonesia dan Sastra Foto:MARIA ECIK. J RESESPSI YUDISIUM TINGKAT AKIR MASISWA Baginya lulusan sekolah menengah atas, jurusan kuliah barangkali menjadi perhatian saat ini. Setiap jurusan kuliah yang diambil tentunya mempunyai kelebihan dan kekurangan masing-masing. Dalam kolom Aletheia kali  ini,saya ingin berbagi pengalamannya sebagai seorang mahasiswi jurusan Bahasa dan sastra di Universitas DWIJendra  di Bali Baginya jurusan Bahasa &Sastra sudah banyak mengubah pola pikirnya dalam kehidupan sehari-hari. Silakan simak tulisan alumnus SMA Negeri 2 Langke Rembong  Ruteng berikut ini: Kuliah di priodi Bahasa bukan hal yang mudah. Seseorang harus bisa menjadi mahasiswa super. Setiap orang pasti punya pilihan sendiri dalam menjalankan kehidupannya. Begitu pun dengan pendidikannya. Well, saya adalah seorang mahasiswa Bahasa sastra di Universitas DWIJENDRA Bali Banyak hal yang didapat selama menggali ilmu-ilmu dalam dunia Bahasa